Miso Ramen Taberu Ramen |
Kali ini saya mencicipi makanan Jepang yang sering muncul di film anime. Apa itu? Mie Ramen. Sebelumnya saya sudah pernah mencoba beberapa variasi mie ramen seperti Shoyu Ramen, Seafood Ramen, Tokushima Ramen, Tokyo Ramen, Aburamen Seafood, dan Chicken Ramen. Kali ini saya mencoba variasi mie ramen yang bernama Miso Ramen.
This time I tasted Japanese food that often appear in anime movies. What is it? Ramen noodles. Previously I had tried several variations of ramen noodles like Shoyu Ramen, Seafood Ramen, Tokushima Ramen, Tokyo Ramen, Aburamen Seafood, and Chicken Ramen. This time I tried variations of ramen noodles called Miso Ramen.
Miso Ramen adalah variasi mie ramen yang memiliki kuah bening dan rasa yang asin. Rasa kuah kaldunya enak dan sedikit pedas. Mie cukup banyak. Ada irisan daging ayam, narutomaki, nori, dan telur rebus di atasnya. Mirip seperti yang ada di film anime Jepang. Rasanya juga cocok dengan lidah Indonesia saya. Porsi yang cukup besar membuat saya kenyang.
Miso Ramen is a ramen noodle variation that has a clear broth and salty flavors. Gravy taste delicious and slightly spicy broth. There are slices of chicken meat, narutomaki, nori, and boiled eggs on it. Similar as in the Japanese anime movie. It was also nice fit with my Indonesian tongue. The servings are large enough to make me satisfied.
Harga satu porsi Miso Ramen Rp 16.000,-. Teh hangat Rp 4.000,-. Total biaya untuk menikmati Miso Ramen ini hanya Rp 20.000,- saja. Ingin mencoba? Datang saja ke Taberu Ramen di jalan Ngagel Jaya Selatan Surabaya Indonesia. Selamat makan. ^^
The price of a serving of Miso Ramen IDR 16.000, -. Hot tea IDR 4.000, -. Total cost to enjoy the Miso Ramen is only IDR 20.000, -. Want to try? Just come to Taberu Ramen in Ngagel Jaya Selatan street Surabaya Indonesia. Enjoy your meal. ^^
O iya jangan lupa LIKE Fanpage Jalan Sambil Jajan ya.
Makasih. ^^
Do not forget to LIKE Fanpage Jalan Sambil Jajan .
And Follow my Twitter Jalan Sambil Jajan @JalanPlusJajan .
Thank you. ^^
pernah ke hakata ikkousha? coba mas yafi bikin review nya ^^ saya pernah tapi dokumentasi hilang semua :(
ReplyDeleteBelum pernah mbak. Belum ada dana buat kesana. Takut kemahalan. :D
DeleteNanti kalo ada dana mungkin mampir kesana. Hehe..
yaudah deh kalo gitu saya coba obok2 database dokumentasi saya, saya bikin artikelnya, mas yafi bisa kesana dan bikin artikel disini hahaha :D
Deletewah beres deh. saya nabung dulu. hehe *ngumpulin recehan
Delete